Kamis , 24 April 2025

BERITA TERKINI

Bupati Bengkayang Lantik Enam Pejabat Struktural

KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Mengawali Tahun Baru 2019 Bupati Kabupaten Bengkayang Kembali melantik pejabat Struktural di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkayang. Pelantikan dilaksanakan bertempat di Aula Utama Lantai V Kantor Bupati Bengkayang Jalan Guna Baru Trans Rangkang Kelurahan Sebalo Kecamatan Bengkayang Rabu (2/1/2019) pukul 08.30 hingga 09.00 Wib. Pada Pelantikan dan …

Baca »

Resmob Polda Tembak Kaki Spesialis Curat

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Tim Resmob Polda Kalbar, Selasa malam (01/01/2019) terpaksa melepaskan tembakan di kaki Supriadi alias Pele (30) pelaku pencurian dengan kekerasan dengan banyak lokasi kejahatan. Tembakan dikaki kata Katim Resmob Polda Kalbar, Iptu Imam Syarifuffudin, karena pelaku berusaha melarikan diri dan melakukan perlawanan. “Pelaku ini, merupakan residivis …

Baca »

Peralatan Terbatas, Tugas Kemanusian Tetap Maksimal

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Kepala Kantor Search And Rescue (SAR) Pontianak, Hery Marantika menjelaskan, hingga saat ini pihaknya masih fokus pada pengawasan atau pertolongan korban kecelakaan  di wilayah perairan. Ia juga mengaku, peralatan SAR dalam mendukung tugas kemanusian, memang masih relatif terbatas. “Saat ini, kantor SAR Pontianak hanya punya kapal …

Baca »

Paolus Hadi: Saya Tak Paham. Padahal Narkoba Ini Merugikan, Kok Orang masih Senang?

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Bupati Sanggau, Paolus Hadi menekankan peran serta seluruh unsur dalam mencegah narkoba. Lebih dari itu, ia menekankan pentingnya peran keluarga. Hal ini menanggapi laporan BNNK Sanggau adanya pasien rehab yang masih berstatus pelajar. “Ini fenomena yang harus menjadi perhatian kita semau. Termasuk orangtua, guru dan pemerintah. …

Baca »

Festival Keriang Bandong Meriahkan Pergantian Tahun di Sanggau

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Perayaan malam pergantian tahun di Kabupaten Sanggau berlangsung meriah. Festival budaya, dentuman meriam dan kembang api menambah semarak suasana acara yang digelar di Kampung Wisata Sentana, Kelurahan Tanjung Sekayam itu. Selain Bupati Sanggau, Paolus Hadi, berserta keluarga, hadir pula di acara tersebut Kapolres Sanggau, AKPB Imam …

Baca »

76 Pengendara Tewas Akibat Lakalantas

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Jumlah korban tewas akibat lakalantas di Kabupaten Sanggau terus meningkat dari tahun ke tahun. Polres Sanggau mencatat tak kurang dari 76 orang meninggal sepanjang tahun 2018. Jumlah meningkat tajam dari tahun 2017. Korban meningggal akibat lakalantas sebanyak 42 orang. “Ada kenaikan 34 kasus. Semoga tidak sampai …

Baca »

Paolus Hadi Terima Tolerance Award 2018

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Bupati Sanggau, Paolus Hadi menerima Tolerance Award 2018 dari Kepolisian Resort Sanggau atas dedikasinya menjaga toleransi dan kerukunan antar umat beragama di Kabupaten Sanggau. Tolerance award 2018 diserahkan langsung Kapolres Sanggau AKBP. Imam Riyadi kepada Bupati Sanggau Paolus Hadi dalam sebuah acara Gebyar Promoter Tolerance Award 2018 yang berlangsung di …

Baca »

Segini Jumlah Kasus Kejahatan yang Ditangani Polres Sanggau Sepanjang 2018

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Sepanjang tahun 2018, Polres Sanggau menangani sedikitnya 239 tindak pidana dari empat jenis kejahatan yakni: kejahatan konvensional, kejahatan terhadap kerugian kekayaan negara, kejahatan trans nasional dan gangguan. Untuk kejahatan konvensional, Polres Sanggau menangani 161 laporan, 17 dalam proses sidik, 35 lidik, tahap satu 1,  tahap dua 105, 1 diversi dan 2 tipiring. Sementara …

Baca »

Catatan Akhir Tahun 2018 : Beragam Gejolak Menyatukan Persaudaraan

Oleh Karolin Margret Natasa, Bupati Kabupaten Landak Kepada saudara-saudaraku di Kabupaten Landak khususnya dan saudara-saudaraku di Kalimantan Barat tercinta, beberapa hari lagi 2018 berakhir, apa yang telah dilalui sepanjang tahun ini menjadi pegangan penting dalam menapaki perjalanan di sepanjang 2019 nanti. Tahun 2018 di buka dengan keriuhan pemilihan kepala daerah …

Baca »

BPBD Minta Warga Bantaran Sungai Waspada

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Hujan deras disertai angin kencang yang terjadi di Kabupaten Sanggau dalam beberapa pekan terakhir menyebabkan naiknya air sungai Sekayam dan Kapuas.Sekretaris Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sanggau, Bernadus Anggoi mengimbau warga yang bermukim di bantaran sungai tetap waspada terhadap banjir rob. ”Jika sudah masuk rumah, segera mengungsi ke …

Baca »