Selasa , 19 Maret 2024
Home / Arsip berdasarkan Tag: Sanggau

Arsip berdasarkan Tag: Sanggau

Banjir di Sanggau Meluas, Diperkirakan hingga Akhir Januari 2024

  KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sanggau mencatat, banjir saat ini meluas hingga ke sepuluh kecamatan di Kabupaten Sanggau. Pantauan Tinggi Muka Air (TMA) pada Kamis (11/01/2024) dilaporkan telah mencapai 9,50 meter. “Terkait dengan situasi banjir, kami telah melakukan pemantauan. Dari perkiraan BMKG sendiri, cuaca ekstrim saat …

Baca »

Pengurus PC GP Ansor Sanggau Periode 2019-2023 Resmi Dilantik

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Sekretaris Pengurus Wilayah (PW) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kalbar, Bagus Fitrianto melantik Pengurus Cabang (PC) GP Ansor Kabupaten Sanggau dan Pengurus Anak Cabang (PAC) GP Ansor Kecamatan Tayan Hulu dan PAC Kembayan, Jumat (27/05/2022) pagi. Pelantikan organisasi Pemuda Nahdlatul Ulama itu dipusatkan di kompleks Pesantren Al-Ihksan …

Baca »

Bandar Sabu Ilir Kota Diringkus, 37 Paket Disita, Kasat Narkoba Polres Sanggau: Dibeli dari Pontianak

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Seorang bandar narkoba jenis sabu, Nd, 48, warga kelurahan Ilir Kota, Kecamatan Kapuas, berhasil ditangkap Sat Narkoba Polres Sanggau. Pria paruh baya ini diringkus tanpa perlawanan di rumah rekannya, AS, di Jalan Sutan Syahrir, Kelurahan Ilir Kota, Jumat (01/04/2022) sekitar pukul 20.00. “Saat penangkapan serta penggeledahan …

Baca »

DPRD Sanggau Bakal Pansuskan Kenaikan Tarif PDAM

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Ketua DPRD Kabupaten Sanggau, Jumadi berencana membentuk panitia khusus (Pansus) terkait rencana kenaikan tarif leding yang akan diberlakukan PDAM Tirta Pancur Aji Sanggau. “Terkait masalah PDAM yang wacananya mau menaikkan tarifnya. Beberapa tahun yang lalu, ketika kita melakukan penyertaan modal, direktur mengatakan ketika itu, dengan adanya …

Baca »

200 Desa di Kalbar Belum Nikmati Listrik, Sutarmidji: Saya Akan Surati Kementerian ESDM dan PLN

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot mendapingi Gubernur Kalbar, Sutarmidji meresmikan ketersambungan listrik di delapan desa di Desa Meranggau, Kecamatan Meliau, Kabupaten Sanggau, Sabtu (19/03/2022) Delapan desa yang sudah tersambung listrik tersebut yaitu: Meranggau, Balai Tinggi, Enggadai, Lalang, Baru Lombak, Melawi Makmur, Pampang Dua dan Sungai Kembayau. …

Baca »

Pilkada Sanggau 2024, Jumadi: Kalau Rekomendasi Partai, Saya Siap Maju Jadi Calon Bupati

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Perhelatan Pilkada Kabupaten Sanggau baru akan digelar pada 2024. Meski begitu, beberapa nama disebut-sebut bakal maju dalam kontestasi tersebut. Salah satunya Jumadi, yang saat ini menjabat Ketua DPRD Kabupaten Sanggau “Sebagai kader partai yang saat ini terpilih duduk menjadi Anggota DPRD periode 2019-2024, yang pertama tentu …

Baca »

Soal Minyak Goreng, Kadisperindagkop Sanggau: Tidak Langka, Cuma Terkendala Pasokan

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Kepala Dinas Disperindagkop dan ESDM Kabupaten Sanggau, Sy. Ibnu Marwan Alqadrie membantah terjadi kelangkaan minyak goreng di Kabupaten Sanggau. Meski, pembelian minyak goreng harus dijatah. “Sebenarnya minyak goreng ini tidak langka, cuma memang ada kedala dalam hal pasokan. Itu juga saya sudah berkoordinasi dengan Bulog Sanggau. …

Baca »

Patok Batas Negara Dirusak Perusahaan Sawit Malaysia

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Patok batas negara RI-Malaysia di Wilayah Sungai Ampelas, Desa Sungai Tekam, Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau rusak. Disinyalir disebabkan ulah salah satu perusahaan kelapa sawit milik Malaysia. Sebelumnya mereka lebih dulu mendirikan kamp untuk para pekerja perusahaan tersebut. Kepala Kewilayahan Sungai Empelas Desa Sungai Tekam Kecamatan Sekayam …

Baca »

Yohanes Ontot Sampaikan 15 Arah Kebijakan Pembangunan Sanggau Tahun 2023

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Wakil Bupati Sanggau Yohanes Ontot membeberkan 15 arah kebijakan pembangunan Kabupaten Sanggau tahun 2023 yang menjadi prioritas. Itu ia sampaikan ketika hadir sekaligus mebuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RKPD tahun 2023 tingkat kecamatan di Kecamatan Toba, Senin (14/2/2022). Pertama, memastikan masyarakat Sanggau terlindungi dari wabah corona …

Baca »

Sanggau Waspada Bencana: 11 Desa Banjir, Longsor di Tiga Kecamatan

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sanggau terus mengarahkan perhatian pada kondisi banjir dan longsor. Kabuapten Sanggau pun masuk status waspada bencana. Banjir terjadi di tujuh kecamatan, sedangkan longsor di tiga kecamatan. “Tujuh kecamatan yang terdampak banjir. Terdiri dari sebelas desa. Kalau jumlah kepala keluarganya, data …

Baca »