Jumat , 22 November 2024
Home / Arsip berdasarkan Tag: Karolin Margret Natasa (page 8)

Arsip berdasarkan Tag: Karolin Margret Natasa

Buka Pelayanan Setiap Hari, Karolin ‘Gaspol’ Percepatan Vaksinasi di Landak

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa menggelar Rapat Koordinasi Lintas Sektor membahas percepatan Vaksinasi bersama Tim Satgas COVID-19, hal ini dilaksanakan dalam rangka menindaklanjuti Percepatan Vaksinasi COVID-19 sesuai arahan Presiden Jokowi pada hari Kamis (16/12/2021) pekan lalu. “Sesuai arahan dari Presiden Jokowi beberapa hari lalu, semua …

Baca »

Bupati Landak dan Kapolda Kalbar Sosialisasikan Aplikasi PeduliLindungi

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa bersama Kapolda Kalimantan Barat Irjen. Pol. Remigius Sigid Tri Hardjanto mencoba penerapan Scan Barcode aplikasi Pedulilindungi di Pintu masuk aula kantor Bupati Landak. Bupati Landak Karolin Margret Natasa mengatakan selain Kunjungan Kerja Kapolda Kalimantan Barat Ke Wilayah Hukum Polres Landak, …

Baca »

Bupati Landak Lantik Antar Waktu Kepala Desa Sungai Segak

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Bupati Landak Karolin Margret Natasa melantik Kepala Desa Pengganti Antar Waktu Desa Sungai Segak, Kecamatan Sebangki, Senin (20/12/21). Pelantikan ini merupakan tahapan akhir dari rangkaian proses pemilihan kepada desa Sungai Segak tahun 2021. Dalam pidatonya, Bupati Landak berharap kepada masyarakat yang hadir untuk ikut mendukung serta …

Baca »

Bupati Landak Resmikan Pamsimas Desa Sekendal

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa meresmikan Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) di Desa Sekendal, Kecamatan Air Besar, Kabupaten Landak dengan didampingi Kepala Dinas PUPRPera Kabupaten Landak, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Landak, Camat Air Besar, Kapolsek Air Besar dan Kepala Desa Sekendal, senin …

Baca »

Pembahasan Stunting, Bupati Landak Minta OPD Terkait Segera Beraksi

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Bupati Landak Karolin Margret Natasa meminta organisasi perangkat daerah (OPD) terkait segera beraksi dalam percepatan pencegahan dan penurunan stunting terintegrasi melalui 8 aksi konvergensi. Bupati Landak mengatakan bahwa aksi dalam menurunkan stunting ini sudah menjadi Program Prioritas Nasional Tahun 2021 dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional …

Baca »

RAPBD 2022, Bupati Landak Terima Pendapat Akhir Fraksi-Fraksi

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Bupati Landak Karolin Margret Natasa bersama DPRD Kabupaten Landak menandatangani persetujuan bersama pada rancangan peraturan daerah tentang anggaran pendapatan dan belanja daerah kabupaten Landak tahun anggaran 2022 pada rapat paripurna ke-19 masa sidang I Tahun 2021 DPRD kabupaten Landak dalam rangka penyampaian pendapat akhir fraksi-fraksi DPRD …

Baca »

Berhasil Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Landak, Karolin Terima Anugerah Dwija Raja Nugraha

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa sangat serius dalam meningkatkan kualitas pendidikan di Kabupaten Landak yang bertujuan agar anak-anak landak bisa mendapatkan hak mereka dalam menenpuh pendidikan yang layak. Dengan keseriusan Bupati Karolin dibidang pendidikan tersebut, bertepatan dengan HUT PGRI ke – 76 dan Hari Guru …

Baca »

Bupati Landak Launching Pembayaran PDAM Melalui CU Pancur Kasih Mobile

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa membuka acara Launching pembayaran PDAM Landak melalui aplikasi Credit Union Pancur Kasih (CUPK) Mobile di halaman kantor CUPK Jl Pemuda Ngabang, Jum’at (26/11/21). Turut hadir dalam Launching Aplikasi CUPK Mobile Ketua pengurus CUPK dan jajaran, Kepala Dinas Kumindag Kabupaten Landak, …

Baca »