KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Pemerintah Kabupaten Landak mendapat kunjungan Kepala Dinas Pertanian, Tanaman Pangan dan Hortikultura (Distan TPH) Provinsi Kalimantan Barat Heronimus Hero dalam rangka mengetahui produk beras lokal Kabupaten Landak yang telah masuk ke pasar modern, pada hari Rabu (18/09/2019) Siang. Saya mengapresiasi kinerja Bupati Landak yang sudah mampu memasarkan brand …
Baca »