Sabtu , 4 Januari 2025

TimeLine Layout

November, 2023

  • 19 November

    Pasar Murah “Diserbu” Warga, Disperindagkop dan UM Sanggau Siapkan 1500 Paket

    KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Operasi pasar murah kembali digelar Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Usaha Mikro (Disperindagkop dan UM) Kabupaten Sanggau. Kali ini digelar di halaman Keraton Surya Negara, Sabtu (18/11/2023) pagi. Tak kurang dari 1500 paket berisi, lima kilo beras, dua liter minyak goreng, satu kilo tepung, dan satu krat telur …

    Baca »
  • 17 November

    Dinas Cipta Karya Sanggau Usulkan Anggaran Penataan Wilayah Kumuh

      KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Upaya penataan Kota Sanggau kembali akan dilakukan Dinas Perumahan Cipta Karya Tata Ruang dan Pertanahan (DPCKTRP) Kabupaten Sanggau. Satu di antaranya dengan mengusulkan anggaran ke Kementerian PUPR terkait penataan wilayah kumuh. “Termasuk Beringin kan mau kita usulkan anggaran untuk penataan kawasan kumuh. Mulai dari Arongk Belopa sampai …

    Baca »
  • 17 November

    Kabupaten Sanggau Resmi KLB Demam Berdarah

      KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Surat Edaran (SE) Kejadian Luar Biasa (KLB) Demam Berdarah Dengue (DBD) telah ditandatangani Pelaksana tugas (Plt) Bupati Sanggau, Yohanes Ontot per 17 November 2023. Semua organisasi perangkat daerah (OPD) terkait diminta serius dalam menangani DBD. “SE KLB sudah, positif mulai hari ini (Jumat 17/11/2023). Sudah saya tanda …

    Baca »
  • 16 November

    Pemkab Landak Launching Sistem Portal Satu Data 

      KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pemerintah Daerah Kabupaten Landak melalui Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Landak melaunching Sistem Portal Terintegrasi dan Launching Satu Data Kabupaten Landak, di Aula Besar Kantor Bupati Landak. Kamis (16/11/2023). Hadir dalam kegiatan tersebut Staf Ahli Bupati Bidang Pembangunan, Ekonomi dan Keuangan Anem, SE, M.Si mewakili …

    Baca »
  • 16 November

    Yohanes Ontot Pimpin Rakor Penetapan KLB DBD di Kabupaten Sanggau

      KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Plt. Bupati Sanggau, Yohanes Ontot memimpin Rapat Koordinasi (Rakor) terkait penetapan status Kejadian Luar Biasa (KLB) Demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten Sanggau, Rabu (15/11/2023) di ruang VVIP Kantor Bupati Sanggau. “Kita pemerintah daerah bersama masyarakat bersama-sama membasmi atau mencegah demam berdarah yang dimana saat ini di …

    Baca »
  • 16 November

    Disperindagkop dan UM Sanggau Siap Bantu Usaha Mikro Urus Legalitas

      KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Usaha Mikro (Disperindagkop dan UM) Kabupaten Sanggau, Sy. Ibnu Marwan Alqadrie berjanji membantu para pengusaha mikro untuk mengurus legalitas usaha mereka. “Kami akan membantu para pengusaha mikro, kalau mau mengurus NIB kita bantu perijinan secara online. Mereka bisa langsung ke PTSP, …

    Baca »
  • 16 November

    Gelar Pertemuan Koordinasi Sosialisasi Program Kerja Pokjanal, Dinkes Sanggau: 80 Persen Posyandu Bisa Aktif

      KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Dinas Kesehatan (Dinkes) Sanggau menggelar Pertemuan Koordinasi Sosialisasi Program Kerja Kelompok Kerja Operasional (Pokjanal) Posyandu, Kamis (16/11/2023) di aula Hotel Emerald Kota Sanggau. Acara lintas sektoral itu dihadiri tidak hanya dari Dinas Kesehatan, tapi juga Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah Desa (DPM Pemdes), serta pada kepala desa …

    Baca »
  • 15 November

    Benahi Drainase, Kepala Dinas Cipta Karya Bakal Undang BPPW: Outlet ke Sungai Bukan Kewenangan Kita

      KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Kepala Dinas Perumahan Cipta Karya Tata Ruang dan Pertanahan Kabupaten Sanggau, Didit Richardi menjawab stigma bahwa drainase dalam Kota Sanggau terutama di kawasan pasar dekat Kantor POS Sanggau, jadi biang keladi terjadinya banjir ketika hujan deras. Didit Richardi menegaskan, tak ada masalah dengan ukuran drainase tersebut. Yang …

    Baca »
  • 15 November

    Kendalikan Inflasi, Pemprov Kalbar Sediakan Seribu Paket di Operasi Pasar di Sanggau

      KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Guna mengendalikan inflasi, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalbar menggelar operasi pasar di Kabupaten Sanggau, Rabu (15/11/2023) yang dipusatkan di Pasar Seroja Kota Sanggau. Tak kurang dari seribu paket disediakan yang terdiri dari beras, minyak goreng dan gula. Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan Usaha Mikro (Disperindagkop dan UM) …

    Baca »
  • 15 November

    Pj Bupati Landak Buka Kegiatan HUT Ke-18 Pekong Yayasan Hati Murni Ngabang

      KAILMANTAN TODAY, LANDAK – Pj. Bupati Landak Samuel, SE, M.Si membuka Kegiatan HUT Ke-18 Pekong Yayasan Hati Murni Ngabang Tahun 2023, di Pekong Hati Murni, Ngabang. Selasa (14/11/2023) malam. Hadiri oleh Forkopimda Kabupaten Landak atau yang mewakili, Kepala Kemenag Kabupaten Landak, Forkopimcam Ngabang, Ketua Yayasan Kepala Rutan Landak, Kepala …

    Baca »