Kamis , 24 Oktober 2024

TimeLine Layout

Juni, 2022

  • 10 Juni

    Pembukaan Turnamen Pencak Silat Piala Ketua DPRD Landak Cup, Ini pesan Pj Bupati

      KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Mewakili Pj Bupati Landak Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia Ocin, S.Pd, M.Pd membuka Turnamen Pencak Silat Tingkat Remaja dan Dewasa Piala Ketua DPRD Landak Cup Tahun 2022 yang akan diselenggarakan pada tanggal 10-11 Juni 2022 di Aula Kantor DPRD Kabupaten Landak. …

    Baca »
  • 10 Juni

    Pj Bupati Landak Apresiasi Atraksi Wisata Alam dan Budaya di Wisata Air Merah

      KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pj Bupati Landak Samuel, SE, M.Si menghadiri kegiatan Pertunjukan Atraksi Wisata Alam dan Budaya di Wisata Air Merah, Desa Mungguk, Kabupaten Landak. Yang dihadiri langsung oleh Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga, dan Pariwisata Provinsi Kalimantan Barat, Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga, dan Pariwisata Kabupaten Landak, Camat Ngabang, …

    Baca »
  • 9 Juni

    Wabup Sanggau: Lumbung Pangan Masyarakat Jangan Cuma Fisiknya

      KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot meresmikan pembangunan lumbung pangan masyarakat beserta sarana pendukung Gapoktan Tani Hayo di Desa Suka Gerundi, Kecamatan Parindu, Kabupaten Sanggau. Selasa (07/06/2022). Dalam kesempatan tersebut Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot katakan selaku pemerintah tetap mendorong para petani yang ada di Kabupaten Sanggau …

    Baca »
  • 9 Juni

    Ketua DPRD Sanggau Sebut Belum Ada Usulan Fraksi Soal Pansus PDAM

      KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Hingga saat ini rencana pembentukan Panitia Khusus (Pansus) PDAM Tirta Pancur Aji Sanggau yang sempat diwacanakan sejumlah Anggota DPRD Sanggau beberapa waktu lalu belum juga terealisasi. “Saya sebagai pimpinan menunggu usulan Fraksi. Dari delapan Fraksi yang ada, belum satupun yang mengusulkan ke pimpinan DPRD,” kata Ketua …

    Baca »
  • 9 Juni

    Dewan Bengakayang minta Pemkab bangun Sinergitas untuk Percepatan Pembangunan

      KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Ketua DPRD Kabupaten Bengkayang, Fransiskus meminta jajaran Pemkab Bengkayang untuk membangun sinergisitas dan komunikasi yang baik. Hal tersebut dikatakannya, mengingat sinergistas yang baik sangat diperlukan untuk percepatan pembangunan suatu daerah, khususnya di kabupaten Bengkayang. Pria yang karib disapa Fran tersebut juga mengatakan, tanpa kerja sama …

    Baca »
  • 9 Juni

    Pj. Bupati Membuka Musyawarah Olahraga Kabupaten V KONI Kabupaten Landak Tahun 2022

      KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pj. Bupati Landak Samuel Membuka Secara Resmi Acara Musyawarah Olahraga Kabupaten V Komite Olahraga Nasional Indonesia Kabupaten Landak Tahun 2022 Dengan Tema Melalui Musorkab V Koni Kabupaten Landak Kita Perkuat Organisasi Menuju Prestasi Puncak Pada PORPROV XIII, di Aula DPRD Kabupaten Landak. Kamis (09-06-2022). Turut …

    Baca »
  • 9 Juni

    Pj. Bupati Landak Apresiasi Kegiatan TMMD Ke – 113 di Tengon

      KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pj. Bupati Landak Samuel menghadiri penutupan kegiatan TMMD Ke-113 Yang telah dilaksanakan sejak tanggal 11 mei 2022 di Desa Tengon, Kecamatan Air Besar, di aula Kantor Bupati Landak. Kamis (9-6-2022). Turut Hadir dalam kegiatan ini Danrem 121/ABW, Dandim 1201/Mempawah, Ketua DPRD Kabupaten Landak, Kapolres Landak,Kajari …

    Baca »
  • 8 Juni

    Resmikan Gereja GPII Jemaat Sola Gracia Nadok Dusun Nadok, Ini Pesan Wabup Sanggau

      KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot meresmikan Gereja Presbiterian Injili Indonesia (GPII) Jemaat Sola Gracia Nadok, Dusun Nadok, Kecamatan Parindu. Rabu (08/06/2022). Dalam kesempatan itu, Wabup berharap setiap perusahaan memiliki tempat ibadah, baik gereja atau kapel, masjid atau surau. “Pada hari ini saya bersama Ketua DPRD Kabupaten …

    Baca »
  • 8 Juni

    GMKI Bengkayang Kutuk Oknum Guru Honorer yang Cabuli Siswanya Sendiri

      KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Cabang Bengkayang mengutuk keras atas kejadian kasus persetubuhan yang dilakukan oleh salah satu oknum guru honorer di Kabupaten Bengkayang, terhadap salah satu anak didiknya yang masih berusia di bawah umur. “Tentunya ini sangat memprihatikan dan miris sekali. Apalagi di pemberitaan …

    Baca »
  • 8 Juni

    TP PKK Kalbar Canangkan Deteksi Dini Faktor Risiko PTM

      KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Kalimantan Barat, Lismaryani Sutarmidji didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Bengkayang Anita Darwis beserta jajaran menghadiri giat Pencanangan Gerakan Bulan Deteksi Dini Faktor Resiko Penyakit Tidak Menular (PTM), yang dihelat di aula lantai V Kantor Bupati Bengkayang, …

    Baca »