Sabtu , 11 Januari 2025

Recent Posts

DPRKPLH Landak Kaji Limbah Industri Sebagai Pupuk

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK-Pemerintah Kabupaten Landak melalui Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup (DPRKPLH) Kabupaten Landak, Bidang Tata Lingkungan Hidup, Pengembangan Kapasitas dan Penegakan Hukum dan Bidang Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Hidup melakukan pengkajian pemanfaatan air limbah industri kelapa sawit PT. Gunung Rijuan Sejahtera (GRS) di desa …

Baca »

Lokasi Pelepasan Pawai Takruf MTQ Tingkat Kabupaten Sanggau Terendam Banjir

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU- Hujan lebat tadi malam mengakibatkan banjir di sejumlah titik di Kecamatan Bonti. Lapangan sepakbola yang rencananya akan digunakan sebagai tempat pelepasan pawai takruf Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-28 tingkat Kabupaten Sanggau pun ikut terendam air hingga ketinggian satu meter. “Banjir dari tadi malam. Ketinggian air antara …

Baca »

Manfaatkan Momen Reses Anggota Dewan dengan Baik

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Memasuki masa tidak bersidang atau reses, menjadi kesempatan bagi para legislator untuk menemui konstituennya di Daerah Pemilihan (Dapil) masing-masing. Masyarakat diharapkan memanfaatkan momen ini untuk menyampaikan semua aspirasinya. “Saat inilah bagi saya untuk menerima masukan atau aspirasi dari masyarakat,” kata Muhammad, Anggota DPRD Provinsi Kalbar, kepada wartawan, …

Baca »