Selasa , 24 Desember 2024

Recent Posts

Bupati Sis dan Lasarus Ground Breaking Pembangunan Bandar Udara Pangsuma Putussibau

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan dan Ketua Komisi V DPR-RI Lasarus melakukan peletakan baru pertama pembangunan Terminal Penumpang Bandara Pangsuma Putussibau, Rabu (28/6/2023). Direktur Bandar Udara, Ditjen Perhubungan Udara, Kementerian Perhubungan Republik Indonesia, Syamsu Rizal, secara virtual menjelaskan bahwa Terminal Bandara Udara Pangsuma Putussibau …

Baca »

Bupati Sis Letakan Batu Pertama Pembangunan GPSK Hidup Baru di Nanga Entibab

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan meletakan batu pertama pembangunan Gereja Persekutuan Sidang Kristus (GPSK) “Hidup Baru” Nanga Entibab Desa Nanga Dangkan Kecamatan Silat Hulu, Kabupaten Kapuas Hulu, pada Selasa (27/06/2023). Pada kesempatan tersebut Fransiskus Diaan yang akrab disapa Sis menyampaikan Atas nama pemerintah daerah …

Baca »

Bupati Sis Tutup Pekan Gawai Dayak Ketemenggungan Suku Dayak Seberuang Ensilat

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan Menutup Pekan Gawai Dayak Ketemenggungan Suku Dayak Seberuang Ensilat ke II yang dipusatkan di Dusun Nanga Entibab Desa Nanga Dangkan Kecamatan Silat Hulu. Senin (26/6/23) kegiatan tersebut dilaksanakan dari tanggal 18 – 26 Juni dengan berbagai macam perlombaan tradisional. …

Baca »