Senin , 23 Desember 2024

Recent Posts

Direktur RSUD M.Th Djaman Tegaskan Siap Layani Pasien DBD Jika Ada Lonjakan

    KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Direktur Rumah Sakita Umum Daerah (RSUD) M.Th. Djaman, Roy Naibaho menegaskan, pihaknya siap memberikan pelayanan terhadap pasien Demam Berdarah Dengue (DBD). “Kita tindakan di awal, tindakkan preventifnya. Yang sering masalah ini kan pasien yang di tengah kota ini. Puskesmas yang ada bekerja ndak? Sebagaimana adanya. Di …

Baca »

Cek Bangunan RSUD M.Th Djaman yang Baru, Pj Bupati: Target Tahun Ini Pindah

    KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Penjabat (Pj) Bupati Sanggau, Suherman melakukan pengecekan pada gedung RSUD M.Th, Djaman yang baru di Kelurahan Bunut, pada Rabu (17/04/2024). Tak hanya melakukan pengecekan langsung, orang nomor satu itu juga menggelar rapat bersama Sekda Sanggau, Direktur RSUD M.Th Djaman, Kepala Dinas Kesehatan, serta perwakilan sejumlah OPD. …

Baca »

Dua Panderita DBD di Kabupaten Sanggau Meninggal

  KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Kabupaten Sanggau kembali melonjak. Sejak Januari-Maret 2024, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Sanggau mencatat 168 kasus DBD. Dua di antaranya dilaporkan meninggal dunia. Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinkes Kabupaten Sanggau, Marlina mengatakan, dua orang yang terkonfirmasi meninggal dunia itu …

Baca »