Kamis , 24 Oktober 2024

Recent Posts

Harga Telur di Sanggau Turun dari Rp 1500 ke Harga..

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU- Dinas Perindustrian Pedangan Koprasi dan UM Kabupaten Sanggau memastikan, ketersediaan sembako menghadapi Natal dan tahun baru aman. Kepala Disperindagkop UMKM Kabupaten Sanggau, Syarif Ibnu Marwan mengatakan, ada sejumlah komiditi yang mengalami penurunan, diantaranya adalah telur. “Hari ini di pasar harga telur Rp1.300 perbiji, sebelumnya Rp1.500 perbiji. …

Baca »

Harapan Tokoh Masyarakat kepada Pimpinan DPRD Bengkayang

KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Tokoh Masyarakat Kabupaten Bengkayang, Eddy berharap kepada pimpinan DPRD yang baru dilantik bisa mengelola kinerja yang lebih baik. Meskipun di lembaga DPRD terdapat banyak unsur Partai politik yang tentu mempunyai kepentingan yang berbeda pula. Namun, bukan menjadi alasan untuk tidak menyelaraskan perbedaan tersebut menjadi satu tujuan …

Baca »

Pilkades Landak 2019, Panitia dan PNS diminta Netral

KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Pegawai Negeri Sipil (PNS) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Landak dituntut netral dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak yang dilaksanakan pada tahun 2019 yang sesuai dalam beberapa peraturan bahkan termuat dalam Undang-Undang yang sudah diberlakukan bagi Aparatur Sipil Negara (ASN). Seperti yang terdapat pada Pasal 2 huruf f …

Baca »