Kamis , 24 Oktober 2024

Recent Posts

Bela Negara Bukan Militerisasi

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Apabila berbicara tentang bela negara, kesan yang pertama muncul di tengah-tengah masyarakat sudah pasti terkait militerisasi. Padahal tidak demikian. “Bela negara lebih kepada tekad, perilaku dan sikap,” kata Bondan Tiara Sofyan, Direktur Jenderal (Dirjen) Potensi Pertahanan (Pothan) Kementerian Pertahanan (Kemenhan) RI. Ia menyampai hal tersebut saat Dialog Kebangsaan dengan …

Baca »

Jelang Pilkada 7 Kabupaten di Kalbar, Demokrat Hadirkan Kader-kader Utamanya

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Menyongsong Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 7 kabupaten di Provinsi Kalbar, Partai Demokrat menghadirkan kader-kader utamanya ke Kota Pontianak, Sabtu (16/11/2019), sejak pagi hingga malam hari. “Diundang untuk pendidikan kader (di daerah-red),” kata Aquino Ceger, Sekretaris DPD Partai Demokrat Kalbar ketika Press Conference di Sekretariatnya, Jumat (15/11/2019). Kader-kader utama …

Baca »

Marcel Beni Jabat Camat Sompak, Ini Harapan Karolin

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Bupati Landak Karolin Margret Natasa secara resmi melantik Marcel Beni sebagai Camat Sompak. Acara pelantikan digelar di aula utama kantor Bupati Landak pada Jum’at (15/11/2019) pagi, dengan dihadiri oleh Ketua DPRD kabupaten Landak, Sekretaris Daerah Kabupaten Landak, Staf Ahli Bupati Landak, Para Asisten Setda Landak, dan …

Baca »