Jumat , 22 November 2024
Home / PONTIANAK (page 41)

PONTIANAK

Kostum Tugu Khatulistiwa Pukau Warga Semarang

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK. Antusias warga menyaksikan penampilan peserta Pawai Budaya Nusantara dari berbagai kota se-Indonesia menyemarakkan Rakernas XIV Apeksi sempat membuat macet jalan di Kota Semarang, Rabu (3/7) malam. Berbagai kota menampilkan kekhasannya masing-masing dalam karnaval budaya. Tak ketinggalan, Kota Pontianak yang tampil dengan kostum berornamen Tugu Khatulistiwa yang dikenakan …

Baca »

975 Personil Polda Naik Pangkat

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK Terhitung periode 1 Juli 2019, Kepala Bidang Hubungan Masyarakat ( Kabid Humas ) Polda Kalbar telah naik setingkat lebih tinggi dari Akbp menjadi Kombes Pol. Upacara kenaikan pangkat ini dipimping langsung oleh Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Barat Inspektur Jenderal Polisi Drs Didi Haryono SH MH bersama 975 …

Baca »

Bahasan Harap Masyarakat Pahami Aturan Zonasi PPDB

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK Wakil Wali Kota Pontianak, Bahasan berharap masyarakat memahami kebijakan zonasi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB). Kebijakan yang baru diberlakukan ini sudah menjadi atensi Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak terutama untuk penerimaan siswa baru di SD dan SMP. “Untuk itu pemerintah selalu mensosialisasikan kebijakan zonasi ini supaya masyarakat memahami …

Baca »

Dahulu Perang Lawan Penjajah, Kini Perang Ekonomi Dan Medsos

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK. Kekejaman tentara Jepang atas peristiwa pembantaian sekitar 21.037 masyarakat Kalimantan Barat (Kalbar) 75 tahun silam di Mandor menyisakan duka. Peristiwa yang terjadi pada tanggal 28 Juni 1944 itu diperingati sebagai Hari Berkabung Daerah (HBD) sebagaimana telah ditetapkannya Peraturan Daerah Provinsi Kalbar Nomor 5 tahun 2007 tentang Peristiwa …

Baca »

Edi Kamtono: Peringatan HANI Sebagai Waring Bahaya Narkoba

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK Memperingati Hari Anti Narkoba Internasional (HANI) 2019, Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengajak seluruh masyarakat, khususnya generasi muda, menjadi generasi yang bebas dari narkoba dalam rangka menciptakan Indonesia Emas 2045. “Momentum hari anti narkotika internasional ini juga harus dijadikan momentum untuk terus mengingatkan kepada masyarakat tentang …

Baca »

Kejari Pontianak Tangkap Gusti Hersan Aslirosa Mantan Ketua DPRD Pontianak

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK Kejaksaan Negeri Pontianak, Selasa dini hari (25/6) pukul 02.30 wib, menangkap Gusti Hersan Aslirosa, buron kasus Bansos Kota Pontianak. Tersangka ini, mantan Ketua DPRD Kota Pontianak periode 2004-2009 yang buron selama tujuh tahun sejak 2012 hingga 2019. Mantan ketua DPRD Kota Pontianak ini, ditangkap di kawasan Hotel …

Baca »