KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Badan Pengawas Pemilihan Umum – Bawaslu meluncurkan Pengawasan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020, Selasa (23/6/2020). Pada kesempatan yang sama, Bawaslu juga meluncurkan Indeks Kerawanan Pemilu (IKP) Pilkada 2020 termutakhir. Hasil penelitian Bawaslu menyebutkan, tingkat kerawanan Pilkada 2020 meningkat disebabkan mewabahnya infeksi Covid-19. Ketua Bawaslu Abhan …
Baca »PILKADA
Pilkada 9 Desember 2020, Ini Masalahnya…
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak yang semula direncanakan berlangsung tahun depan karena pandemi global Coronavirus Disease 2019 (Covid-19), kini dipercepat menjadi 9 Desember 2020. Namun dihadapkan pada masalah anggaran. “Saya sangat setuju Pilkada Serentak dipercepat. Sehingga tidak perlu menunggu, tidak perlu lagi Plt (Pelaksana Tugas) Bupati,” kata …
Baca »NasDem Masih Elus-elus Balon yang akan Diusung dalam Pilkada Sambas
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Berbeda dengan daerah-daerah lainnya, untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Sambas 9 Desember 2020, Partai Nasional Demokrat (NasDem) masih belum mengeluarkan nama Bakal Calon (Balon) yang akan diusungnya. “Sampai saat ini untuk Sambas belum kita keluarkan (diumumkan-red), walaupun sudah ada Balon yang kita elus-elus,” kata Sy Abdullah Alkadrie, …
Baca »Covid-19 “Gerus” Elektabilitas Agus Mulyana di Kapuas Hulu
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Pandemi global Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) selama ini bukan hanya mengancam kesehatan dan perekonomian masyarakat. Tetapi juga menggerus elektabilitas Bakal Calon (Balon) Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah yang menghadapi Pilkada Serentak 9 Desember 2020. Petaka tersebut mulai dirasakan Partai Golkar. Bakal Calon (Balon) yang akan diusungnya …
Baca »Golkar Kalbar Siap Hadapi Pilkada “New Normal”
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak di 270 daerah se-Indonesia dipastikan berlangsung 9 Desember 2020. Konsekuensinya, sudah barang tentu harus menyesuaikan dengan protokol kesehatan “New Normal” pandemi global Coronavirus Disease 2019 (Covid-19). “Sudah kami bicarakan di internal. Sebagai partai yang sudah berpengalaman, Golkar siap menjalankan apa yang sudah …
Baca »PDI Perjuangan Siapkan “Tentaranya” Jelang Pilkada Serentak di Kalbar
KALIMANTAN TODAY, KUBU RAYA–Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 7 Kabupaten di Provinsi Kalbar 9 Desember 2020, Badan Saksi Pemilu Nasional (BSPN) PDI Perjuangan Kalbar sudah mulai menyiapkan para saksi dan Regu Penggerak Pemilih (Guraklih). “Saksi dan Guraklih itu seperti tentaranya partai di lapangan, harus mempunyai keahlian khusus, makanya perlu …
Baca »DPR dan Pemerintah Sepakat Pilkada Serentak Digelar 9 Desember 2020
JAKARTA – Komisi II DPR RI dan pemerintah menyepakati Pilkada Serentak 2020 yang sedianya digelar pada bulan September ditunda hingga 9 Desember 2020. Hal tersebut menjadi kesimpulan rapat Komisi II dengan Mendagri, Ketua KPU, Ketua Bawaslu dan Plt Ketua DKPP. Pada rapat tersebut membahas opsi penundaan pelaksanaan Pilkada 2020 …
Baca »Pilkada Serentak 2020 Ditunda, Sudarno: Balon Harus Menahan Diri
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP), Senin (30/03/2020), Komisi II DPR-RI dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI sepakat untuk menunda Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020. “Bagi mereka yang berminat mencalonkan diri atau menjadi Bakal Calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati, tentu harus menahan diri dulu,” kata Martinus Sudarno, …
Baca »Prabasa Sarankan KPU Usulkan Penundaan Pilkada Serentak 2020
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Mengingat kasus Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) di Indonesia semakin hari semakin bertambah, Wakil Ketua DPRD Provinsi Kalbar, Prabasa Anantatur menyarankan Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengusulkan penundaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020 kepada Komisi II DPR-RI. “Saya selaku kader Partai Golkar juga akan mengusulkan ke DPP supaya …
Baca »Corvid-19, Pengamat Politik: Tunda Saja Pilkada Serentak 2010
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK—Pandemi global Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) bukan hanya berdampak negatif bagi sektor kesehatan, tetapi juga bidang lainnya. Olehkarenanya, lebih baik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2020 ditunda. “Saya pikir pemerintah (eksekutif-legislatif) dapat menyuarakannya (penundaan itu) ke masyarakat,” kata Ireng Maulana, Pengamat Politik Kalbar, baru-baru ini. Alumnus …
Baca »