Kamis , 21 November 2024
Home / PARLEMEN (page 59)

PARLEMEN

Kalbar Butuh Tambahan Pupuk Subsidi

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Tingkat kebutuhan pupuk di Provinsi Kalbar cukup tinggi. Namun tidak sebanding dengan jumlah pasokannya. Olehkarenanya, Pemerintah Daerah (Pemda) mesti mendorong Pemerintah Pusat (Pempus) untuk menambah kuota pupuk bersubsidi. “Jumlah pupuk bersubsidi yang dikirimkan Pusat ke Kalbar masih sangat terbatas,” ungkap Maskendari, Anggota DPRD Provinsi Kalbar kepada wartawan, Selasa …

Baca »

Napi Kendalikan Peredaran Narkoba, Ini Solusinya…

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK– Seringkali muncul kasus peredaran Narkoba di Provinsi Kalbar dikendalikan Narapidana (Napi) yang notabene mendekam di balik jeruji Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) atau Rumah Tahanan (Rutan). Ini harus menjadi perhatian serius. “Ini menyangkut sindikat. Harus dikaji betul bagaimana mengantisipasinya. Supaya tidak ada lagi Napi yang mengendalikan peredaran Narkoba,” kata …

Baca »

Jawab PU Fraksi, Kukuh: Pemerintah Wajib Ubah PDAM Jadi Perumda

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Pembahasan terkait empat rancangan peraturan daerah (Raperd) usulan eksekutfi kembali dilanjutkan. Dalam rapat paripurna yang digelar pada Senin (22/7) di gedung DPRD Sanggau itu, giliran pihak eksekutif menjawab pandangan umum (PU) fraksi terhadap empat Raperda tersebut. Rapat dipimpin Wakil Ketua DPRD Sanggau, Hendrykus Bambang, didampingi …

Baca »

KUA-PPAS Kalbar TA 2020 Nyaris Tak Bisa Disahkan

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Kebijakan Umum Anggaran-Prioritas Plafond Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Provinsi Kalbar Tahun Anggaran (TA) 2020 nyaris gagal diketuk palu pada Senin (22/07/2019). Paripurna pengesahannya di Balairungsari DPRD Provinsi Kalbar sempat diskorsing sampai 30 menit. Skorsing paripurna yang dipimpin M Kebing L tersebut terpaksa dilakukan karena para legislator menolak …

Baca »

Perketat Pengawasan Perbatasan

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Pembangunan di perbatasan negara di Provinsi Kalbar semakin wah. Percepatan pertumbuhan ekonomi masyarakat di ujung negeri ini pun seolah di depan mata. Namun dihadapkan pada masalah tidak terpantaunya arus keluar masuk barang-barang ilegal.   “Ini tentu merugikan masyarakat dan pemerintah pada umumnya. Berdampak negatif pada geliat …

Baca »

Harus Serius Tangani Abrasi

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK-Pengikisan pantai akibat gelombang laut atau abrasi semakin mengancam beberapa wilayah pesisir Provinsi Kalbar seperti di Kecamatan Selakau, Pemangkat, Jawai dan Paloh, Kabupaten Sambas. “Abrasi di sana sudah semakin parah, harus segera ditangani dengan serius. Bukan tidak mungkin akan sampai ke pemukiman,” kata Guntur, Anggota DPRD Provinsi Kalbar …

Baca »

Jangan Anggap Enteng Anjloknya Harga Komoditas Pertanian di Kalbar

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK. Terjun bebasnya harga jual komoditas pertanian di Provinsi Kalbar seperti karet, kopra, sawit dan lainnya, tidak bisa dianggap enteng. Masalah yang telah lama menghinggapi petani ini membutuhkan kebijakan solutif dari pemerintah. “Harus ada upaya penuh dari pemerintah sebagai langkah untuk menyelamatkan para petani kita,” ujar Kadri, Anggota …

Baca »

Fraksi Golkar Minta Air PDAM Sanggau Layak Minum

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Pembahasan empat Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) eksekutif kembali dilanjutkan pada Jumat (19/7) sekitar pukul 10.00, di lantai III gedung DPRD Sanggau, dengan agenda pembacaan pandangan fraksi-fraksi. Sorotan cukup tajam diarahkan Fraksi Golkar melalui juru bicaranya, Timotius Yance atas Raperda tentang perusahaan umum daerah (Perumda) air minum …

Baca »

Rapat Masih Berlangsung, Pimpinan Sidang Tinggalkan Ruangan

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Pembahasan empat Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) eksekutif kembali dilanjutkan pada Jumat (19/7) sekitar pukul 10.00, di lantai III gedung DPRD Sanggau, dengan agenda pembacaan pandangan fraksi-fraksi. Awalnya tiga unsur pimpinan hadir dalam acara tersebut. Ketua DPRD Kabupaten Sanggau, Jumadi memimpin langsung paripurna tersebut. Sedangkan dari pihak …

Baca »