Jumat , 22 November 2024
Home / NEWS (page 575)

NEWS

Korban Penipuan Berkedok Poin Traveloka Terus Bertambah

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK Setelah puluhan warga Pontianak dan puluhan Driver Ojek Online menjadi korban penipuan mengatasnamakan Traveloka, kini, korbannya semakin bertambah. Puluhan warga Jalan Merdeka Barat, Gang Kasuari 2 dan warga Siantan Tengah, juga turut menjadi korban penyalahgunaan indetitas pribadi mengatasnamakan Traveloka. Para korban penipuan ini, Senin (22/7) mendatangi kantor …

Baca »

Cornelis Dikeroyok?

Oleh Maysramo Ada upaya mengkerdilkan PDI Perjuangan Kalbar semenjak kedikdayaannya semasa kepemimpinan Cornelis. Hasil pilpres membuktikan PDIP Kalbar tak goyah dalam memberikan suara kemenangan buat Joko Widodo pada pilpres 2019, sebagaimana hasil yg sama pada gelaran pilpres 2014. Raihan suara pada Pileg 2019 pun menunjukkan PDIP begitu jauh meninggalkan suara …

Baca »

Napi Kendalikan Peredaran Narkoba, Ini Solusinya…

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK– Seringkali muncul kasus peredaran Narkoba di Provinsi Kalbar dikendalikan Narapidana (Napi) yang notabene mendekam di balik jeruji Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) atau Rumah Tahanan (Rutan). Ini harus menjadi perhatian serius. “Ini menyangkut sindikat. Harus dikaji betul bagaimana mengantisipasinya. Supaya tidak ada lagi Napi yang mengendalikan peredaran Narkoba,” kata …

Baca »

Jawab PU Fraksi, Kukuh: Pemerintah Wajib Ubah PDAM Jadi Perumda

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Pembahasan terkait empat rancangan peraturan daerah (Raperd) usulan eksekutfi kembali dilanjutkan. Dalam rapat paripurna yang digelar pada Senin (22/7) di gedung DPRD Sanggau itu, giliran pihak eksekutif menjawab pandangan umum (PU) fraksi terhadap empat Raperda tersebut. Rapat dipimpin Wakil Ketua DPRD Sanggau, Hendrykus Bambang, didampingi …

Baca »

RSUD Sanggau Turun Kelas ke Tipe D, Ini Sebabnya

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – RSUD M.Th. Djaman yang menjadi kebanggaan masyarakat Kabupaten Sanggau terancam bakal turun kelas menjadi tipe D. Beberapa fasilitas pelayanan, terutama dokter spesialis ternyata masih belum lengkap. “Spesialis anastesi, yang kita pun masih mencari. Saya sudah bilang direktur kemarin, sebenarnya itu harus dikejar. Ini kan masih …

Baca »

Hari Bhakti Adhyaksa ke-59 Kejari Landak Komitmen Selesaikan Sejumlah Kasus

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Kejaksaan Negeri Kabupaten Landak menggelar syukuran Hari Bhakti Adhyaksa ke 59 tahun 2019 yang digelar di halaman Kantor Kejari Landak senin (22/07/2019). Dalam kegiatan HUT Bhakti Adhyaksa ke 59 tahun 2019 yang mengangkat tema “tingkatkan pengabdian demi kemajuan, kemulian, dan keutuhan negeri” ini dihadiri langsung Bupati …

Baca »

KUA-PPAS Kalbar TA 2020 Nyaris Tak Bisa Disahkan

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Kebijakan Umum Anggaran-Prioritas Plafond Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Provinsi Kalbar Tahun Anggaran (TA) 2020 nyaris gagal diketuk palu pada Senin (22/07/2019). Paripurna pengesahannya di Balairungsari DPRD Provinsi Kalbar sempat diskorsing sampai 30 menit. Skorsing paripurna yang dipimpin M Kebing L tersebut terpaksa dilakukan karena para legislator menolak …

Baca »

Empat Kecamatan di Landak Rawan Rabies

KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Dinas Kesehatan Kabupaten Landak mencatat hingga juni 2019 jumlah kasus gigitan hewan penular rabies (GHPR) di Kabupaten Landak mencapai 669 kasus. Kepala Bindang pengendalian pencegahan penyakit Dinas Kesehatan Kabupaten Landak Pius Edwin mengatakan, dari jumlah tersebut Kecamatan Sengah Temila menempati peringkat pertama dengan jumlah kasus gigitan mencapai …

Baca »