KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Warga Dusun Lintang Kapuas Desa Lintang Kapuas Kecamatan Kapuas akhirnya bisa berselancar bebas di dunia maya. Itu setelah di Desa mereka mendapatkan internet desa dari Dinas Kominfo Sanggau. “Kami sangat bersyukur sekali mendapatkan bantuan internet desa dari Pemerintah Kabupaten Sanggau melalui Dinas Kominfo Sanggau,” kata Kepala …
Baca »NEWS
Per Agustus, Realisasi Belanja Infrastruktur Kabupaten Sanggau Capai Rp20 Miliar
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Dari Rp125 miliar dana pembangunan yang dikelola Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air Kabupaten Sanggau, sekitar Rp20 miliar sudah terserap untuk perbaikan dan pembuatan jalan. “Dari catatan saya, (per Agustus) secara umum baru sekitar Rp20 miliar yang terserap. Sekarang ini, bekerja itu tidak langsung begitu …
Baca »DPRD Sanggau Sebut Satu dari Empat Raperda Usulan Eksekutif Masih Prematur
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Paripurna pembahasan empat Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) usulan eksekutif dengan agenda Pendapat Akhir (PA) fraksi-fraksi digelar DPRD Sanggau, Senin (16/08/2021) di ruang rapat lantai II gedung DPRD Sanggau. Rapat dipimpin Wakil Ketua II DPRD Sanggau, Acam, didampingi Wakil Ketua I, Timotius Yance. Sementara dari pihak eksekutif …
Baca »Ini Daftar Sekolah yang Diajukan Disdik Sanggau untuk Pembelajaran Tatap Muka Terbatas
KALIMANTA TODAY, SANGGAU. Tahun ajaran baru 2020/2021 untuk seluruh jenjang satuan pendidikan seyogyanya dimulai pada 12 Juli lalu. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sanggau, Sudarsono mengatakan, secara teknis ada 78 sekolah yang sudah siap melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) terbatas. Sebanya 78 sekolah tersebut terdiri dari 46 jenjang …
Baca »Reses di Landak, Ini Pesan Cornelis untuk Kader PDI Perjuangan
KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Anggota Komisi II DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Derah Pemilihan Kalimantan Barat 1 Drs. Cornelis, M.H menghadiri Kunjungan Kerja Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Kalimantan Barat di Kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten Landak, Sabtu (14/08/21). Cornelis menyampaikan kepada seluruh Kader PDI-P yang hadir secara langsung …
Baca »Reses ke Kader Partai, Cornelis Sampaikan Instruksi Megawati
KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Anggota DPR RI Komisi II Daerah Pemilihan Kalimantan Barat 1 Drs. Cornelis, M.H. melaksanakan kunjungan kerja perorangan di beberapa titik di Dapil 1 Kalimantan Barat beberapa waktu yang lalu. Pada kunjungan reses dititik pertama yaitu Sabtu, 24 Juli 2021 bertempat dirumah dinas ketua DPRD Kota …
Baca »Bangkitkan Semangat Kreativitas Anak Muda, Sinesa Gelar Festival Film Pendek se-Kalbar
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Memperingati Hari Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 2021 mendatang, Komunitas Sineas Muda Sanggau (Sinesa) menggelar festival film pendek se-Kalimantan Barat yang dibuka mulai 11 Agustus 2021. Tujuan atas penyelenggaraan ini adalah membangkitkan kembali semangat kreativitas anak-anak muda di masa pandemi Covid-19 dalam bidang …
Baca »Ini Nama-nama Tiga Besar Tes Penulisan Makalah Open Bidding Jabatan Eselon II Pemkab Sanggau
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Hasil tes penulisan makalah sebagai salah satu tahapan open bidding (seleksi terbuka) jabatan eselon II di lingkungan Pemkab Sanggau telah diumumkan pada 10 Agustus 2021. Untuk jabatan Staf Ahli Bupati Sanggau Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia, tiga besar nilai tertinggi diraih Shopiar Juliansyah yang saat …
Baca »Paolus Hadi Minta Semua Pihak Terlibat Tekan Angka Stunting
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Bupati Sanggau, Paolus Hadi membuka Rembuk Stunting Kabupaten Sanggau Tahun 2021 secara virtual melalu video conference (Vicon). Acara yang bertema “Bersinergi dalam penurunan terintegrasi” itu dipusatkan di Ruang Rapat Pimpinan Lantai II Kantor Bupati Sanggau, Kamis (12/8/2021). Hadir dalam kesempatan tersebut Kepala SKPD Kabupaten Sanggau, Ketua …
Baca »Kapolres Sambangi Keraton Surya Negera, Raja Sanggau: Beliau Sosok yang Bersahabat
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Kapolres Sanggau, AKBP Ade Kuncoro beserta rombongan mengunjungi Keraton Surya Negera Sanggau, Kamis (12/08/2021) sekitar pukul 13.30. Kedatangan Kapolres disambut langsung Raja Sanggau, H Gusti Arman beserta isteri Ketua Majelis Adat Budaya Melayu (MABM) Sanggau, Budi Darmawan, Ketua Forum Komunikasi Pemuda Melayu (FKPM) Sanggau, Nur Kurniawan. Hadir …
Baca »