Selasa , 22 April 2025
Home / NEWS (page 185)

NEWS

Kapolres Pimpin Sertijab Sejumlah PJU di Lingkungan Polres Bengkayang

  KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Sejumlah Pejabat Utama (PJU) di lingkungan Polres Bengkayang Polda Kalbar secara resmi di rotasi. Mutasi tersebut tertuang dalam surat Keputusan Kapolda Kalbar nomor :KEP/169/Empat Romawi/2022 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan dalam jabatan dilingkungan baru. Hal tersebut dipertegas dengan dilaksanakannya giat serah terima jabatan (sertijab), yang dipimpin …

Baca »

Kemenag sampaikan 29 Jama’ah Haji Bengkayang siap diberangkatkan

  KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Kepala Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Bengkayang, H. Damsir, menegaskan, pihaknya telah melakukan koordinasi dengan pemerintah dan dinas terkait dalam rangka persiapan keberangkatan jamaah haji tahun 2022 dari kabupaten Bengkayang. Untuk Kalimantan Barat sendiri, tahun ini Kouta haji reguler mendapatkan Kouta 1.143 jamaah dari 14 kabupaten …

Baca »

Sosialisasi Stunting Desa Lingkonong, Bupati Karolin : Ini Untuk Masa Depan Generasi Kita

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK– Bupati Landak Karolin Margret Natasa melakukan sosialisasi penurunan angka stunting di Desa Lingkonong yang merupakan desa binaan Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Landak dengan dihadiri Ketua TP PKK Kabupaten Landak, Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, Forkopimcam Sompak, Kader TP PKK Kecamatan Sompak, …

Baca »

Sosialisasi Stunting Desa Tembawang Bale, Bupati Karolin Ingatkan Usia Pernikahan

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa melakukan sosialisasi penurunan angka stunting di Desa Tembawang Bale yang merupakan desa binaan Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Landak dengan dihadiri Ketua TP PKK Kabupaten Landak, Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, Forkopimcam Banyuke Hulu, Kepala Puskesmas …

Baca »

TMMD 113 Kabupaten Landak, Bupati Karolin : Bersama TNI, Masyarakat Kita Bisa Merasakan Akses Yang Lebih Baik

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pemerintah Kabupaten Landak bersama Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) melaksanakan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 113 tahun anggaran 2022 di Kabupaten Landak yang berlokasi di Desa Tengon, Kecamatan Air Besar, Kabupaten Landak, Provinsi Kalimantan Barat. Kegiatan pelaksanaan TMMD dibawah wilayah teritorial …

Baca »

Wartawan Al Jazeera Tewas Ditembak Tentara Israel Saat Liputan di Tepi Barat

  KALIMANTAN TODAY – Wartawan Al Jazeera, Shireen Abu Akleh tewas ditembak tentara Israel saat liputan di kota Jenin, Tepi Barat yang diduduki pada Rabu (11/5). Kementerian Kesehatan Palestina menyampaikan, Shireen sedang meliput penggerebekan tentara Israel saat penembakan terjadi. Shireen adalah jurnalis terkenal Palestina yang bekerja di Al Jazeera dan …

Baca »

Duta Genre Sanggau Diminta Berperan Turunkan Angka Stunting

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Bupati Sanggau, Paolus Hadi meminta Duta Generasi Berencana (Genre) Kabupaten Sanggau memaksimalkan fungsinya. Memastikan masa depan para remaja di Sanggau, terutama dalam berkeluarga. Hal itu ia sampaika di acara Apresiasi Duta Genre Kabupaten Sanggau Tahun 2022 di aula Hotel Garden Palace Sanggau, Selasa (10/5/2022) malam. “Pendidikan-pendidikan …

Baca »

Rocky-Rizal Sindir Ganjar soal Kemiskinan di Jateng Hingga Kebelet Nyapres

  KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Direktur Eksekutif Sudut Demokrasi Riset dan Analisis (SUDRA) Fadhli Harahab turut mengomentari pernyataan Ekonom Rizal Ramli dan Pengamat Politik Rocky Gerung yang menyebut angka kemiskinan di Jawa Tengah mengalami peningkatan di masa pemerintahan Ganjar Pranowo. Dalam Narasinya, Rizal Ramli dan Rocky Gerung menyebut Ada yang …

Baca »