Jumat , 26 April 2024
Home / NASIONAL (page 21)

NASIONAL

Ethiopian Airlines Jatuh, Boeing 737-8 MAX Dilarang Terbang Sementara di Indonesia

KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan mengambil langkah untuk melakukan inspeksi,  larang terbang sementara pesawat terbang Boeing 737-8 MAX di Indonesia. Langkah diambil terkait jatuhnya Pesawat Ethiopian Airlines berjenis Boeing 737-8 MAX. Kebijakan ini diambil untuk memastikan bahwa pesawat yang beroperasi di Indonesia dalam kondisi laik …

Baca »

Politikus Demokrat Andi Arief Tertangkap Narkoba Bersama Seorang Wanita di Hotel

KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Politisi Demokrat Andi Arief  ditangkap bersama seorang wanita di sebuah kamar hotel pada Minggu, 3 Maret 2019 kemarin oleh Tim Bareskrim Polri. Polisi menemukan sejumlah barang bukti di antaranya alat hisap (bong), bungkus rokok, dan minuman. Andi Arief diduga baru menggunakan narkoba jenis shabu sesaat sebelum penggerebekan …

Baca »

Kabupaten Landak Jadi Percontohan Pengelolaan Desa Berbasis Adat di Indonesia

KALIMANTAN TODAY, YOGYAKARTA – Ketua Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa (STPMD) APMD Yogyakarta Sutoro Eko Yunanto mengatakan, Kabupaten Landak menjadi percontohan sebagai salah satu daerah yang mengelola desa berbasis adat dan diharapkan bisa menjadi pilot project untuk di seluruh Indonesia. Hal tersebut diungkapkan Eko usai penyampaian kuliah umum yang disampaikan …

Baca »

Presiden Jokowi Minta TNI-Polri Respons Revolusi Industri 4.0

KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Presiden Joko Widodo meminta kesiapan TNI dan Polri untuk merespons perubahan global yang sangat cepat. Kesiapan tersebut sangat diperlukan untuk mengantisipasi tantangan yang akan dihadapi Indonesia ke depannya. “Saya ingin mengingatkan bahwa dunia ini berubah. Lanskap politik dunia berubah. Lanskap global ekonomi juga berubah. Lanskap sosial …

Baca »

Ribuan Masyarakat Dayak Deklarasi Dukung Jokowi-Amin

KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Teriakan Jokowi menang menggema saat  calon presiden nomor urut 01 Joko Widodo tiba di Season City Mal untuk menghadiri acara “Silahturahmi Nasional Masyarakat Dayak bersama Ir H Joko Widodo”, Sabtu (26/1). Acara yang dihadiri ribuan masyarakat Dayak ini menyatakan dukungannya untuk memenangkan pasangan Capres dan Cawapres …

Baca »

Romantisme Luka

  Oleh Maysramo Ia yang bersangkur kemarahan gagah berdiri menghadang dan menentang. Ia menghardik para pendoa sebagai mahluk celaka yang harus dienyah secepatnya. Ini tanah kami jangan engkau cemari dengan doa-doamu. Para pendoa beringsut dengan membawa tongkat dari bambu yang dibiarkan membentuk garis di tanah berdebu. Kami mengenalmu sedari kecil, …

Baca »

Karolin Margret Natasa Kembali Pimpin Pemuda Katolik

KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Karolin Margret Natasa, kembali dilantik untuk kedua  kalinya sebagai Ketua Umum Pemuda Katolik Pusat Masa Bhakti 2018-2021. Dalam. Pidatonya, usai dilantik dalam prosesi misa dan pelantikan dipimpin Pastor Moderator PP Pemuda Katolik Romo Johanes Haryanto, SJ, Karolin yang untuk kedua kalinya memimpin, meminta kepada seluruh pengurus …

Baca »

Program Sejuta Rumah Jokowi di Landak Mangkrak

KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Proyek sejuta rumah program dari nawacita Presiden Joko Widodo di Kecamatan Ngabang Kabupaten Landak mangkrak. Mangkraknya pengerjaan proyek sejuta rumah ini sudah terjadi sejak 2017 lalu. Penelusuran KalimantanToday.com di lokasi pembangunan proyek yang berada di Jalan Mungguk Desa Raja Kecamatan Ngabang rabu (9/1) tidak tanpaknya adanya aktifitas …

Baca »