KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG- Kejaksaan Negeri Bengkayang musnahkan 35 Barang Bukti Perkara yang sudah berkekuatan hukum. Barang bukti yang dimusnahkan meliputi perkara gabungan sebanyak 12, dan 23 perkaran Narkoba. Perkara gabungan yang dimusnahkan tersebut meliputi kasus BB PETI, Sisik Tenggiling seberat 3,3 kilogram, dan togel. Kepala Kejaksaan Negeri Bengkayang, Martinus …
Baca »HUKUM
Polisi Tetapkan Tiga Tersangka Kasus Korupsi Pembangunan Masjid Agung Melawi
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Kepolisian Daerah Kalimantan Barat menetapkan tiga tersangka kasus dugaan penyimpangan dana hibah pembangunan Masjid Agung Melawi di Kecamatan Nanga Pinoh Kabupaten Melawi. Mereka adalah ABT merupakan Ketua Pembangunan Masjid Agung Melawi, kemudian PKN merupakan Ketua Yayasan Muslim Melawi yang menerima …
Baca »Polda Kalbar Tangkap Begal Payudara
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Seorang begal payudara , Parman (27) warga Parit Timur Kelurahan Bengkarek Kecamatan Sungai Ambawang akhirnya berhasil dibekuk tim Garda Sampata Polda Kalbar disalah satu barbershop kemudian dibawa ke Mako Sat Sabhara Polda Kalbar selanjutnya diserahkan kepada Dit Reskrimum Polda Kalbar. Kabid Humas Polda Kalbar Kombespol …
Baca »Kasus Karhutla, Terdakwa Dituntut Tiga Bulan Penjara, PDKS Nyatakan Sikap
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Setelah sempat ditunda, sidang kasus kebakaran hutan dengan terdakwa Sugiman dan Teruna kembali digelar di Pengadilan Negeri Sanggau, Kamis (5/3) pagi. Dalam sidang dengan agenda pembacaan tuntutan tersebut, kedua terdakwa dituntut hukuman tiga bulan penjara dan denda Rp1 juta. Sidang yang dipimpin Hakim Ketua Arief Boediono …
Baca »PT Haleyora Powerindo dan PLN Dinilai Lecehkan Dewan Kalbar
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Sikap Pimpinan PT Haleyora Powerindo dan PLN yang tidak memenuhi undangan DPRD Provinsi Kalbar untuk menyelesaikan masalah pemenuhan hak pekerja outsourcing berupa pesangon, dianggap sebagai Contempt of Parlement atau pelecehan terhadap parlemen. “Kita sangat menyayangkan atas ketidakhadiran pihak PT Haleyora Powerindo dan PLN Wilayah V Kalbar, ini …
Baca »Polsek Tayan Hilir Ringkus Residivis Puluhan Kasus Pencurian
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Tayan Hilir berhasil meringkus Uc, 20 warga Kabupaten Landak, tersangka kasus pencurian, Selasa (3/3). Belakangan diketahui, Uc merupakan resedivis puluhan kasus pencurian di berbagai wilayah di Kalbar. Saat menggelar pers release, Rabu (4/3) Kapolsek Tayan Hilir, Iptu Sagi menuturkan terkuaknya ulah …
Baca »Satu Rumah Warga di Desa Sungai Laki Mempawah Hulu Hangsu Terbakar
KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Peristiwa kebakaran menghanguskan salah satu rumah warga di Dusun Simpang Ujin, Desa Sungai laki, Kecamatan Mempawah Hulu, Kabupaten Landak minggu (1/3). Musibah kebakaran yang terjadi sekitar pukul 19.00 wib melahap habis hampir seluruh isi rumah yang sebagian besar terbuat dari kayu sehingga tidak banyak barang berharga …
Baca »Heboh, Warga Temukan Bayi Perempuan Dalam Kardus di Bengkayang
KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Bayi berjenis kelamin perempuan ditemukan warga di pinggir jalan Raya Dusun Fajar Desa Sungai Jaga A Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Bengkayang, Minggu (01/03) malam. Bayi malang berjenis kelamin perempuan ini pertama kali ditemukan oleh Yustina (39). Yusnita menerangkan bahwa sekitar pukul 21.00 Wib ia melihat mobil …
Baca »Over Kapasitas Rutan Landak Dihuni 189 Warga Binaan
KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Rumah Tahanan Negara (Rutan) kelas IIB Kabupaten Landak saat ini mengalami over kapasitas. Hal ini diungkapkan Kepala rutan Kelas IIB Landak Jose Quelo. Ia mengatakan rutan yang seharusnya diisi 104 warga binaan menurut ukuran dan kapasitas yang dimiliki rutan kelas IIB Landak, namun pada kenyataannya saat ini …
Baca »Sopir Mengantuk, Dua Truk Tabrakan
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Kecelakaan lalulintas kembali terjadi di Kota Sanggau. Kali ini, kecelakaan terjadi antara dua mobil truk terjadi di Jalan R.E. Martadinata Kecamatan Kapuas pada Kamis (27/2) malam sekira pukul 21.20. Tidak ada korban jiwa dalam perisitwa yang sempat membuat arus lalulintas macet total tersebut. Kasat Lantas …
Baca »