KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Setelah resmi diterangkan sebagai tersangka dalam kasus suap, Suryaman Gidot menyatakan mengundurkan diri sebagai Bupati Kabupaten Bengkayang. Hal itu terungkap dari sepucuk surat yang ditulis tangan langsung oleh Suryaman Gidot. Gidot menulis satu hari setelah dirinya ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK kasus suap proyek pekerjaan dilingkungan …
Baca »BENGKAYANG
DAD Prihatin Kasus OTT Yang Menyeret Bupati Bengkayang
KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Ketua DAD Kecamatan Bengkayang, Yulius Heri mengaku prihatin dan sedih atas kasus yang menyeret Bupati Bengkayang, Suryadman Gidot. Karena bagi dia, Gidot ada teman seperjuangan dan sosok yang sederhana. “Saya merasa sangat prihatin, merasa sangat sedih, terutama kepada Bupati Bengkayang, Suryadman Gidot, dan termasuk keluarga beliau,” …
Baca »KPK Geledah Kantor Bupati Bengkayang
KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah Kantor Bupati Bengkayang, Jumat (6/9/2019). Penggeledahan ini terkait kasus suap Bupati Bengkayang Suryadman Gidot yang saat ini sudah menjadi tahanan KPK. Dengan pengawalan ketat Tim KPK langsung menuju ruang Bupati Bengkayang. Penyidik KPK juga melakukan penggeledahan di ruang Kadis PUPR dan Kadis …
Baca »Bos Rekanan Pemkab Bengkayang Ikut Ditangkap KPK
KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Seorang pengusaha ikut ditangkap KPK dalam rangkaian operasi tangkap tangan Bupati Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat, Suryadman Gidot. Pengusaha bernama Bun Shi Fat alias Alut itu ditangkap dirumahnya di Bengkayang. Bun Shi Fat, pengusaha yang diduga memberi suap sebesar Rp 120 juta, kerap menangani pekerjaan proyek baik …
Baca »PDIP Buka Pendaftaran Bakal Calon Bupati Bengkayang
KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – DPC PDIP kabupaten Bengkayang membuka pendaftaran bakal calon Bupati dan Wakil Bupati pada pemilu serentak tahun 2020. Pembukaan pengambilan sekaligus pengembalian formulir pendaftaran tersebut dimulai pada tanggal 9-16 September 2019. Pengambilan dan penyerahan daftar formulir diambil dan diserahkan langsung di kantor Sekretariat DPC PDI Perjuangan Kabupaten …
Baca »Jadi Tahanan KPK, Partai Demokrat Berhentikan Suryadman Gidot
KALIMANTAN TODAY, JAKATA – Partai Demokrat menyampaikan keprihatinan atas kejadian yang menimpa Ketua DPD Partai Demokrat Kalbar Suryadman Gidot yang tersangkut persoalan hukum dengan KPK. Hal itu disampaikan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrat Hinca Pandjaitan dalam siaran persnya Kamis, 05 September 2019. ”Kami mendukung beliau untuk berkonsentrasi penuh …
Baca »Pakai Rompi Orange, Suryadman Gidot Resmi di Tahan KPK
KPK telah menetapkan tujuh orang tersangka dalam kasus ini yaitu Bupati Bengkayang Suryadman Gidot, Kadis PUPR Alexius, dan lima orang swasta lainnya yaitu Rodi, Yosef, Nelly Margaretha, Bun Si Fat, dan Pandus. KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Bupati Kabupaten Bengkayang, Suryadman Gidot akhirnya resmi ditahan setelah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan …
Baca »KPK Pastikan OTT di Kabupaten Bengkayang
KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Kepastian penangkapan Bupati Bengkayang terjaring Operasi Tangkap Tangan (OTT), dikemukakan Wakil Ketua KPK Laode M Syarif. “Ada kegiatan anak-anak (KPK) di Kalimantan tapi detailnya belum bisa kita sebutkan sekarang,” ujarnya di Gedung KPK, Kuningan, Jakarta Selatan, Selasa (3/9) Malam. BACA JUGA: BREAKING NEWS: Bupati Bengkayang Kena OTT …
Baca »BREAKING NEWS: Bupati Bengkayang Kena OTT KPK
KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Simpang-siur informasi soal operasi tangkap tangan Bupati Bengkayang Suryaman Gidot akhirnya terjawab. Dari Informasi yang dikumpulkan KalimantanToday, membenarkan informasi penangkapan tersebut. “Benar ada OTT di dua kabupaten, yakni Muara Enim, Sumatera Selatan dan Bengkayang, Kalimantan Barat” ujar sumber tersebut kepada KalimantanToday, Selasa(3/8/2019). Suryadman Gidot di tangkap di …
Baca »Suryadman Gidot Dukung Pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir di Bengkayang
KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG- Sebagai respon pidato Ketua DPD-RI pada tanggal 16 Agustus 2019 lalu, Bupati Bengkayang Suryadman Gidot dengan cepat menemui Ketua Dewan Pinpinan Daerah Republik Indonesia (DPD-RI) Dr. Oesman Sapta Oedang atau OSO, di Jakarta Sabtu (31/8). Pertemuan tersebut menunjukkan keseriusan pemerintah daerah kabupaten Bengkayang untuk mendukung proyek strategis …
Baca »