Rabu , 23 April 2025
Home / Kalimantan Today (page 386)

Kalimantan Today

Niat Pulang ke Sintang, Leher Robek Tersayat Benang Layang-layang

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Benang layang-layang memakan korban. Seorang pria paruh baya, Sujiman, 63, warga Kabupaten Sintang terpaksa mendapat perawatan intensif di RSUD M.Th Djaman akibat tersayat benang layang-layang di lehernya, Selasa (30/6/2020) sekitar pukul 12.30 di Jalan Raya Sungai Bongkok, Kelurahan Tanjung Kapuas. Kapolsek Kapuas, Iptu Sukiswandi mengatakan, …

Baca »

Dua Pasien COVID-19 Asal Balai Sebut dan Beduai Dibolehkan Pulang

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Tim Gugus Tugas Penanganan Coronavirus Desease (COVID-19) Kabupaten Sanggau kembali melakukan pelepasan terhadap dua pasien COVID-19 asal Balai Sebut dan Beduai yang dinyatakan sembuh, Senin (29/6/2020) pagi. Dua orang wanita tersebut sebelumnya telah dikarantina selama lebih dari sepekan di rumah isolasi di kawasan Sanggau Permai. …

Baca »

Tujuh dari Sembilan Pasien COVID-19 di Sanggau Sembuh, Dua Menunggu Hasil

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Pasien terkonfirmasi positif Coronavirus Desease (COVID-19) di Kabupaten Sanggau yang dinyatakan sembuh kembali bertambah. Terakhir dinyatakan sembuh adalah pasien asal Kecamatan Beduai. Demikian diungkapkan Plt. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sanggau, Ginting. “Total minggu ini 4 OTG yang dinyatakan sembuh. Maka untuk kab sanggau total dinyatakan sembuh …

Baca »

Memperingati Harganas XXVII, Pemkab Landak Gelar Kegiatan Pelayanan Akseptor

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Dalam rangka peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) XXVII Tahun 2020 yang jatuh pada tanggal 29 Juni 2020, Pemerintah Kabupaten Landak menggelar kegiatan berupa Pelayanan KB dalam rangka mendukung program dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) dengan program satu juta akseptor. Bupati Landak yang …

Baca »

Pontianak Raih WTP Kesembilan

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak kembali menyandang predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk kesembilan kalinya. Opini WTP tersebut berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kota Pontianak Tahun Anggaran 2019. Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono …

Baca »

Dewan Kalbar Minta Jalan Peniraman Segera Diperbaiki

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Ketika masa tidak bersidang (reses), dua Legislator Kalbar Daerah Pemilihan (Dapil) Kubu Raya-Mempawah, Sy Amin Muhammad Assegaf dan Ermin Elviani menerima keluhan masyarakat terkait kondisi ruas Jalan Peniraman yang berstatus nasional. “Kondisinya sangat rusak, sudah lama dan sering kecelakaan di situ,” ungkap Sy Amin Muhammad Assegaf, Wakil …

Baca »