JAKARTA – Presiden Joko Widodo pada hari ini, Selasa, 26 Januari 2021, diagendakan untuk menuju Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) guna melakukan kunjungan kerja. Dengan menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 dan menerapkan protokol kesehatan yang ketat, Presiden dan rombongan terbatas lepas landas dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, …
Baca »Kalimantan Today
Fransiskus Diaan: Pembangunan Daerah Pedalaman Menjadi Prioritas Kita
PUTUSSIBAU – Salah satu agenda prioritas Bupati Kapuas Hulu terpilih, Fransiskus Diaan adalah membangun infastruktur Kapuas Hulu dari pinggiran. Janji politik itu tertuang dalam visi misinya dalam menangani masalah infastruktur di Kapuas Hulu. “Kendala kita di Kapuas Hulu memang infrastruktur, jelas dalam visi misi kita pembangunan infrastruktur dimulai dari …
Baca »AM Nasir Yakin Fransiskus Diaan Mampu Membawa Kapuas Hulu Menjadi Lebih Baik
PUTUSSIBAU – Bupati Kapuas Hulu Periode 2016-2021 AM Nasir yakin Bupati dan Wakil Bupati terpilih, Fransiskus Diaan-Wahyudi Hidayat mampu membawa Kabupaten Kapuas Hulu menjadi lebih baik dalam menjalankan roda pemerintahan saat pengesahan penetapan calon bupati dan wakil bupati Kapuas Hulu terpilih hasil Pilkada 2020, Senin (25/1). “Masih banyak pembangunan …
Baca »Ginting: Kemungkinan Rabu Ini Vaksin Covid-19 Tiba di Sanggau
SANGGAU. Plt. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sanggau, Ginting mengatakan kemungkinan Rabu (27/1/2020) vaksin Covid-19 merek Sinovac akan tiba di Kabupaten Sanggau. “Rencananya walaupun belum ada informasi resmi, tapi kemungkinan Rabu ini sampai ke Sanggau,” kata Ginting kepada awak media, Senin (25/1/2021). Ia mengaku sebelum vaksin tersebut tiba, pihaknya sudah …
Baca »Kunker di Ketapang, Cornelis Serap Aspirasi Masyarakat
KETAPANG – Anggota Komisi II DPR RI Fraksi PDI Perjuangan yang juga anggota Badan Anggaran dan Anggota Tim badan Pengawas Perbatasan Drs. Cornelis, MH melakukan kunjungan di daerah pemilihannya yaitu di Kecamatan Simpang Hulu, Kecamatan Simpang Dua dan Kecamatan sungai Laur, Kabupaten Ketapang, Minggu (24/01/21). Dalam Kunjungannya Cornelis menyampikan …
Baca »DPRD Kapuas Hulu Gelar Paripurna Penetapan Calon Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
PUTUSSIBAU – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas Hulu menggelar rapat Istimewa DPRD Kabupaten Kapuas Hulu dalam rangka pembacaan pengumuman tentang berakhirnya masa jabatan Bupati dan Wakil Bupati Kapuas Hulu masa jabatan 2016-2021 serta pembacaan pengumuman tentang pengesahan penetapan calon bupati dan wakil bupati Kapuas Hulu terpilih …
Baca »Megawati Soekarnoputri Ulang Tahun, Cornelis Berikan Selamat
LANDAK – Anggota Komisi II DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Dapil Kalimantan Barat I Drs. Cornelis, MH Mengucapkan Selamat Ulang Tahun kepada Ketua Umum PDI Perjuangan yang juga Presiden Republik Indonesia Ke-5 Dr. (H.C) Hj. Megawati Soekarnoputri. Mantan Presiden ke-5 RI yang pada hari ini 23 Januari 2021 genap …
Baca »Fransiskus Diaan-Wahyudi Hidayat Resmi Ditetapkan Menang Pilkada di Kapuas Hulu
PUTUSSIBAU – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kapuas Hulu menetapkan pasangan Fransiskus Diaan-Wahyudi Hidayat sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kapuas Hulu terpilih Pilkada serentak 9 Desember 2020 lalu. Penetapan tersebut melalui rapat pleno terbuka di gedung DPRD Kapuas Hulu, Jumat (22/1). Ketua KPU Kapuas Hulu, Ahmad Yani menyampaikan, penetapan Paslon …
Baca »Lantik 31 Pejabat, Paolus Hadi: Saya Monitor Medsos Kalian
SANGGAU. Bupati Sanggau Paolus Hadi meminta seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sanggau mengabdi dengan sungguh-sungguh kepada rakyat dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Hal itu disampaikan Paolus Hadi saat melantik 31 pejabat administrator, pengawas serta fungsional pengelola barang dan jasa secara virtual di Ruang Musyawarah …
Baca »Paolus Hadi Siap Jadi yang Pertama Disuntik Vaksin Sinovac di Sanggau
SANGGAU. Bupati Sanggau Paolus Hadi bakal menjadi penerima pertama suntikkan vaksin Covid-19 di Kabupaten Sanggau. Penyuntikkan vaksin besutan Sinovac kepada orang nomor satu di Kabupaten Sanggau itu akan mengawali dimulainya program imunisasi Covid-19 di Sanggau, Februari mendatang. “Sepanjang saya bisa memenuhi dan lolos 12 persyaratan kesehatan yang ditentukan, saya …
Baca »