KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bengkayang mengikuti nonton bareng (Nobar) kegiatan Peluncuran Tahapan Pemilu Serentak 2024 bertempat di Kantor KPU Kabupaten Bengkayang, jalan Guna Baru Trans Rangkang, Bengkayang, Selasa Malam. Kegiatan peluncuran ini dilaksanakan oleh KPU Republik Indonesia (RI) langsung dari Kantor KPU pusat, serta dikuti …
Baca »Kalimantan Today
Dinkes Sebut Entikong, Noyan dan Mukok Paling Tinggi Kasus Stunting
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Kasus stunting di Kabupaten Sanggau masih tinggi. dari 14 kecamatan se-Kabuapten Sanggau, tiga di antaranya menjadi penyumbang kasus stunting paling tinggi. Dinas Kesehatan (Dinkes) pun berupaya menekan jumlah kasus tersebut di akhir tahun 2022. “Per hari ini kita memang. Untuk penurunan stunting itu kan kita fokus …
Baca »Pemkab Landak, KPU Landak dan Bawaslu Landak Meluncurkan Tahapan Pemilu 2024
KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Mewakili Pj. Bupati Landak, Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (KESBANGPOL) Kabupaten Landak Samsul Bahri, S.Pd., M.Si menghadiri Peluncuran Tahapan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 yang diselenggarakan di Aula Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Landak. Selasa (14-06-2022). Turut hadir Ketua DPRD Kabupaten Landak/yang mewakili, Kapolres Landak/yang …
Baca »Pj Bupati Landak Resmikan PAMSIMAS di Desa Ambarang
KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pj. Bupati Landak Samuel meresmikan Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) di Desa Ambarang Kecamatan Ngabang, Kabupaten Landak. Selasa, (14-06-2022). Turut Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Dinas PUPR Landak, Kepala dinas pemberdayaan masyarakat dan pemerintah desa ,Kepala Bappedea, Kepala dinas Kesehatan, Camat Ngabang, …
Baca »Pj. Bupati Lepas Pemberangkatan Jamaah Haji Kabupaten Landak
KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pj. Bupati Landak Samuel melepas secara resmi Pemberangkatan Jamaah Haji Kabupaten Landak Tahun 1443 Hijriah/2022 Masehi di Aula Besar Kantor Bupati Landak. Selasa (14-06-2022). Turut hadir Ketua DPRD Kabupaten Landak beserta anggota, Sekretaris Daerah Kabupaten Landak, Forkopimda Kabupaten Landak, Danyon Armed 16/Komposit, Kepala Kantor Kementerian …
Baca »Sat Reskrim Polres Bengkayang kembali Ringkus Tiga Pelaku Spesialis Curanmor
KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Polres Bengkayang menggelar press release terkait pengungkapan tidak pidana pencurian kendaraan bermotor atau curanmor di wilayah hukum Polres Bengkayang. Giat tersebut dilangsungkan di halaman Mapolres Bengkayang, pada Selasa (14/6) pagi. Adapun dalam giat tersebut dipimpin oleh Wakapolres Bengkayang, Michael Terry Hendrata yang didampingi Kasatreskrim Polres …
Baca »Bupati Darwis Pimpin Giat Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat di Bukit Vandering
KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Bupati Bengkayang, Sebastianus Darwis terjun langsung guna mengikuti kegiatan Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat, yang dilaksanakan diarea bukit Vandering, kabupaten Bengkayang. Kegiatan yang saat ini diketahui sudah masuk dalam agenda nasional tersebut turut diikuti oleh beberapa unsur terkait dan dibantu masyarakat, yang dilaksanakan pada Senin (13/6). …
Baca »Lepas Kontingen PSW Sanggau ke Pesparawi Nasional XIII, PH Janjikan Bonus
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Bupati Sanggau, Paolus Hadi bangga lantaran kontingen Paduan Suara Wanita (PSW) Kabupaten Sanggau mampu tembus di tingkat nasional dan mewakili Kalbar, di ajang Pesta Paduan Suara Gerejawi (Pesparawi) XIII di Yogyakarta. Demikian ia sampaikan ketika melepas kontingen PSW Kabupaten Sanggau menuju Pesparawi Nasional XIII di Yogyakarta, …
Baca »Soal Akhir Masa Jabatan Bupati dan Wakil Bupati Sanggau, Ini Penjelasan KPU
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Iis Supianto, Koordinator Divisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU Sanggau belum berani memastikan masa jabatan Bupati Sanggau Paolus Hadi dan Wakil Bupati Sanggau Yohanes Ontot berakhir tahun 2023 sebagaimana berita yang disampaikan salah satu media nasional. Ia menjelaskan, berdasarkan undang-undang nomor 23 tahun 2014 tentang pemerintahan daerah …
Baca »Resmikan Listrik PLN di Desa Tapang Dulang, Wabup Sanggau: Jangan Semaunya Colok Sana, Colok Sini
KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Wakil Bupati Sanggau,Yohanes Ontot menegaskan listrik merupakan satu di antara kebutuhan mendasar masyarakat. Demikian dikatakannya, ketika meresmikan listrik PLN di Desa Tapang Dulang, Kecamatan Kapuas, Sabtu (11/06/2022). “Terkait dengan listrik PLN saya imbau masyarakat tetap berhati-hati dalam menggunakannya. Tidak semau-maunya colok sana-colok sini, karena arus pendek …
Baca »