Sabtu , 19 April 2025
Home / Kalimantan Today (page 128)

Kalimantan Today

Siswa Duduk belajar melantai, orang tua dan Komite SMPN 4 Tuntut Pemkab bangun Gedung Sekolah

  KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Para Orang Tua siswa-siswi Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 4 Kabupaten Bengkayang dan pihak sekolah meminta agar pemerintah kabupaten Bengkayang melalui dinas terkait untuk segera merealisasikan pembangunan gedung sekolah yang permanen. Pasalnya, selama kurang lebih tiga tahun sejak dibukanya sekolah tersebut proses pembelajaran masih numpang …

Baca »

Masih Banyak Warga Kota Sanggau yang Belum Pasang Bendara Merah-Putih

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkompimcam) Kapuas mengaku prihatin. Masih banyak warga Kota Sanggau yang belum memasang bendera Merah-Putih di depan rumahnya. Hingga 2 Agustus 2022, masih ditemukan sejumlah warga Kota Sanggau yang belum mematuhi surat edaran Bupati Sanggau nomor 003.1/2292/TP-C. Padahal, dalam surat tersebut warga diimbau …

Baca »

Pasang Bendera Merah-Putih Bentuk Syukur atas Kemerdekaan dan Tanda Cinta Indonesia

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Kemerdekaan bangsa Indonesia diraih dengan tidak mudah. Para pahlawan dahulu berjuang mengorbankan harta bahkan nyawa mereka. Demikian diungkapkan Anggota DPRD Kabupaten Sanggau Yuvenalis Krismono. “Selain sebagai wujud syukur atas kemerdekaan yang telah diraih, pemasangan bendera Merah-Putih juga sebagai tanda cinta Indonesia. Kita sebagai anak bangsa yang …

Baca »

Disdukcapil Sanggau Gelar Forum Konsultasi Publik

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Sanggau menggelar forum konsultasi publik yang dihadiri organisasi perangkat daerah (OPD) terkait, Lurah, Camat, forum anak, forum Genre, media masa, akademisi, pengusaha dan LSM, Selasa (02/08/2022) di kantor Disdukcapil Sanggau. Kepala Dinas Dukcapil, Eduardus Evald menyampaikan kegiatan tersebut diselenggarakan …

Baca »

Dukung Pilkades Serentak, Karolin : Biaya Pelaksanaannya Menggunakan APBD

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak periode 2017-2022 Karolin Margret Natasa menjadi narasumber bersama Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Landak pada kegiatan sosialisasi 4 pilar Anggota Dewan Perwakilan Rakyat/Majelis Permusyawaratan Rakyat (DPR/MPR) Republik Indonesia (RI) Drs. Cornelis, MH di Kecamatan Menjalin, Kabupaten Landak, Provinsi Kalimantan Barat, selasa (02/08/22). …

Baca »

DPRD Dukung Penuh Sinergitas Lintas Sektoral dalam Cegah Berbagai Potensi Karhutla

  KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Ketua DPRD Kabupaten Bengkayang, Fransiskus mendukung penuh upaya Polri, khususnya jajaran Polres Kabupaten Bengkayang dalam mewujudkan situasi Kamtibmas yang aman dan terkendali. Disamping itu, pria yang karib disapa Fran tersebut juga mengapresiasi langkah Kapolres Bengkayang beserta jajaran yang menjadikan deteksi dini karhutla sebagai atensi yang …

Baca »

Pj Bupati Landak Serahkan Bendera Merah Putih Gratis Secara Simbolis Kepada Masyarakat Tidak Mampu

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pemerintah Kabupaten Landak melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik menyerahkan bendera merah putih gratis secara simbolis kepada masyarakat di Aula Kantor Bupati Landak, Senin (01/08/2022). Hal ini merupakan program pencanangan gerakan pembagian 10 juta bendera merah putih dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik …

Baca »

Persiapan Jelang Pemilu 2024, KPU Bengkayang Sosialisasikan Peraturan KPU Nomor 4 Tahun 2022

  KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bengkayang menggelar Sosialisasi Peraturan KPU Nomor 4 Tahun 2022 Tentang Pendaftaran, Verifikasi, dan Penetapan Partai Politik Peserta Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah. Giat tersebut dilaksanakan di aula lantai III Wisma Jovan Jalan Perwira Kelurahan Bumi …

Baca »