Selasa , 19 Maret 2024
Home / NEWS / Dinas BMSDA Sanggau Anggarkan Rp.40 Miliar untuk Peningkatan Jalan Kedukul-Balai Sebut

Dinas BMSDA Sanggau Anggarkan Rp.40 Miliar untuk Peningkatan Jalan Kedukul-Balai Sebut

Foto—John Hendri

KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Setelah ruas jalan Semuntai-Kedukul mulai dikerjakan, ruas jalan Kedukil-Balai Sebut juga akan ditangani pada tahun ini. Demikian diungkapkan Kepala Dinas Bina Marga dan Sumber Daya Air (BMSDA) Kabupaten Sanggau, John Hendri.

“Setelah ini akan ada penanganan dari Kedukul-Balai Sebut dengan anggaran sekitar Rp.4 miliar,” katanya.

Hanya saja, John tak me yebut pasti berapa kilo meter jalqn yang bakal ditangani dengan anggaran tersebut. Terpenting baginya menangani ruas jalan tersebut dari awal.

“Karena dari pangkal titik nol itu ada di sekitar Kedukul, kita rapikan dulu. Setelah baru kita lanjutkan ke kilo meter berikutnya, sesuai anggarannya,” sebut John.

Penangana yang dimaksud adalah sampai beraspal. Ia beralasan bagaimanapun jalan aspal jadi indikator menuju jalan mantap.”Kalau sudah banyak aspal, kemantapan jalan sudah semakin meningkat,” pungkasnya. (ram)

Tentang Kalimantan Today

Cek Juga

Pemkab Kapuas Hulu Apresiasi Pemprov Kalbar Gelar Gerakan Pangan Murah

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Pj Gubernur Kalimantan Barat, Harisson, membuka Gerakan Pangan Murah …